Ketua LSM KP3 Provinsi Bengkulu akan memantau Laporan di Kajari Bengkulu terkait Dugaan Pungli Di MAN 2 Kota Bengkulu.

Daftar Isi









Dugaan Pungli di MADRASAH ALIYAH NEGERI 2 Kota Bengkulu membuat walimurid resa yang terbebani harus membayar uang komite untuk anaknya melanjutkan sekolah di MAN 2 Kota Bengkulu mencapai ratusan ribu perbulanya ,

Menanggapi dugaan Pungli tersebut Ketua LSM KP3 WAWAN F HADI, SH.MH. melaporkan Dugaan Pungli ke Kajari Bengkulu beberapa waktu yang lalu, dalam waktu dekat Wawan F Hadi SH,MH. akan mempertanyakan Sejau mana proses atau tidak lanjut surat laporan dugaan Pungli dan penerapan Dana Bos yang tidak transpran di MAN 2 Kota Bengkulu tersebut.


            foto Wawan F Hadi SH .MH

Juga Wawan F Hadi SH.MH. bersama rekan tim akan selalu memantau agar Kajari Bengkulu serius memperoses dugaan pungli di MAN 2 Kota Bengkulu yang memungut seperti uang komite, penjualan LKS yang membebani walimuridnya Ratusan Ribu perbulanya. 

Ketika Awak media ingin  Kompirmasi Kepada Oknum Kepala Sekolah MAN 2 Kota Bengkulu yang masih menjabat saat di hubungi melalui WhatsApp tidak ada jawaban sampai berita ini di terbitkan ke dua kalinya 27 Pebruari 2024  


Peqaera Korwil RNN. com : PRM/Tim
Editor Pimred RNN. com : Bahtum BK SH